Sabtu, 19 November 2016

Kelim Tindas

Sumber artikel dari sini

Kelim tindas yaitu kelim yang dijahit dengan mesin. Kelim ini biasa digunakan untuk kain yang agak tebal.  

Cara mengerjakan kelim tindas adalah, kelim dilipitkan sesuai dengan keinginan dan dilipatkan kurang lebih 1 cm, kemudian ditindas dengan mesin, hasil tindasan hanya satu jahitan yaitu pada pinggir kelim. 

Kelim ini biasanya dipakai untuk pinggiran kemeja, ujung kaki piyama, kaki celana, bawah rok, blus, dan sebagainya.

Semoga bermanfaat ^-^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar