Rabu, 16 November 2016

Pakaian Adat Pakpak

Sub suku Pakpak mendiami daerah sekitar Kabupaten Pakpak Barat dan Kabupaten Dairi. Sub suku ini memiliki pakaian adat yang berbagan kain oles, kain tenun khas Pakpak. Penggunaan kain ini dilengkapi dengan aksesoris mahal berupa kalung emas bertahtakan permata, baik untuk pria (borgot) maupun untuk wanita (cimata). 

Sumber: http://adat-tradisional.blogspot.com/2016/06/pakaian-adat-sumatera-utara-dan-keterangannya.html
Disalin dari Blog Adat Tradisional.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar